Category Archives: S2 Pend Matematika

KMM Unisma Latih Mahasiswa STKIP Modern Ngawi Menulis Proposal Berbantuan IT

KMM Unisma Berikan Pelatihan Proposal Berbasis IT

Program Kandidat Magister Mengabdi (KMM) di STKIP Modern Ngawi melibatkan mahasiswa S2 Pendidikan Matematika. Kegiatan ini fokus pada pelatihan penulisan proposal penelitian dengan teknologi informasi, membantu mahasiswa tingkat akhir menyelesaikan tugas penelitian dengan lancar. Acara ini dihadiri oleh 46 mahasiswa Pendidikan Matematika, mencakup materi seperti jenis penelitian, penggunaan software “publish & parish” untuk mencari artikel […]

Mahasiswa Pascasarjana Unisma Perkuat Dasar-Dasar Trigonometri untuk Calon Guru Matematika

Penguatan Dasar-Dasar Trigonometri oleh Mahasiswa Pascasarjana Universitas Islam Malang Membawa Nuansa Baru dalam Pembentukan Calon Guru

Mahasiswa Pascasarjana Universitas Islam Malang (Unisma) membuat kegiatan untuk memperkuat Dasar-Dasar Trigonometri untuk Calon Guru Matematika. Kegiatan inisiatif ini merupakan hasil kolaborasi antara dosen dan mahasiswa. Kegiatan dilaksanakan pada 23 November 2023 di FKIP Unisma. Peran Mahasiswa pascasarjana sangat penting dalam meningkatkan mutu pendidikan matematika. Dengan pengetahuan mendalam, mereka memainkan peran kunci dalam memperkuat dasar-dasar […]

Tangkas Matematika; Modul untuk Menumbuhkan Metakognisi Siswa

24 Januari 2024, Yusuf Amhar, telah mengambangkan e-modul interaktif “Tangkas Matematika” berbasis gamifikasi. Modul ini dikembangkan dengan memperhatikan proses metakognisi serta mengambangkan kemampuan metakognisi siswa. E-modul dari mahasiswa magister Pendidikan matematika Universitas Islam Malang tersebut, telah didiseminasikan dan digunakan di SD Muslim Cendekia Batu dan SMP Raden Fatah Batu. E-Modul yang terdiri dari 14 jilid […]