Malang, 3 Juli 2024 — Mahasiswa Magister Pendidikan Matematika Universitas Islam Malang (UNISMA) melaksanakan kegiatan Kandidat Magister Mengabdi (KMM) melalui pendampingan bagi mahasiswa S1 dalam pembuatan Hak Kekayaan Intelektual (HKI) untuk media pembelajaran yang dirancang khusus bagi siswa berkebutuhan khusus. Kegiatan ini diadakan di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UNISMA dan mendapatkan antusiasme tinggi […]
Category Archives: S2 Pend Matematika
Malang, 19 Agustus 2024 – Riset terbaru yang dilakukan oleh tim peneliti dari Universitas Islam Malang (UNISMA) menyoroti kesulitan yang dihadapi mahasiswa tahun pertama dalam memahami konsep aljabar. Studi ini menunjukkan bahwa transisi dari aritmatika ke aljabar sering kali sulit bagi banyak mahasiswa, dengan kesulitan khusus pada pemahaman variabel dan penggunaan tanda sama dengan. Penelitian […]
Malang, 30 April 2024 – Sebuah tonggak bersejarah dalam dunia pendidikan mencatat momen penting saat Program Studi Magister Pendidikan Matematika Universitas Islam Malang dan Musyawarah Guru Mata Pelajaran (MGMP) Matematika Kabupaten Malang sepakat untuk menjalin kerja sama yang erat. Penandatanganan Perjanjian Kerja Sama (PKS) yang berlangsung pada tanggal 25 April 2024, menandai komitmen kedua pihak […]
Pengumuman Ujian Seminar Proposal Tesis Magister Pendidikan Matematika atas nama Rahma Maliana dapat diunduh melalui tautan berikut:
Pengumuman Ujian Tesis Magister Pendidikan Matematika atas nama Mohamad Kholil dapat diunduh melalui tautan berikut:
Program Kandidat Magister Mengabdi (KMM) di STKIP Modern Ngawi melibatkan mahasiswa S2 Pendidikan Matematika. Kegiatan ini fokus pada pelatihan penulisan proposal penelitian dengan teknologi informasi, membantu mahasiswa tingkat akhir menyelesaikan tugas penelitian dengan lancar. Acara ini dihadiri oleh 46 mahasiswa Pendidikan Matematika, mencakup materi seperti jenis penelitian, penggunaan software “publish & parish” untuk mencari artikel […]