Utamakan Kualitas

Pascasarjana Universitas Islam Malang menjamin kualitasnya dengan mengecek similaritas karya ilmiah yang dihasilkan

proses pengajuan

Proses Pengajuan Cek Plagiasi

Cek similaritas untuk menhindari plagiasi digunakan dalam rangka menjaga kualitas karya ilmiah yang dihasilkan mahasiswa

1

Membayar

Mahasiswa membayar layanan plagiasi melalui koperasi Al-Iqtishod di lantai 1 gedung Utsman bin Affan

2

BAAK

Mahasiswa Mengurus di Kepala Bagian Keuangan Unisma yang dilayani di lantai 1 Umar bin Khattab (Kantor Pusat)

3

Prodi

Mahasiswa menyerahkan naskah tesis/disertasi ke admin prodi untuk untuk di cek menggunakan turnitin

4

Tunggu

Menunggu hingga naskah tesis/disertasi/ artikel/jurnal dicek plagiasi oleh petugas program studi

5

Terima Hasil

Terima hasil cek plagiasi dari petugas. Gunakan hasil tersebut semagaimana mestinya

6

Simpan Nota

Simpan surat keterangan untuk digunakan sebagai kelengkapan pemberkasan yudisium